Kilas Sejarah

Menyajikan sejarah yang berhubungan dengan Kecamatan Mande dan sekitarnya

Menyusuri Jejak Sejarah Raden Aria Natamanggala I (Dalem Cikadu)

Setelah menyeruput kopi hitam dan  menyantap cemilan jamuan serta  menitipkan kendaraan di halaman rumah teman , Tim KNTS  berangkat menuju lokasi makam Raden Aria Natamanggala 1. Hari ini kami berada di  Cibalagung Desa Kademangan Kec.Mande. 8 km  ke sebelah utara dari pusat kota Cianjur. Sebuah desa yang ramai dengan mobilitas kendaraan yang lumayan padat. Namun  Aura bekas sebuah kedaleman masih sangat kental  terasa. Kami berangkat menyusuri gang kecil yang padat dengan bangunan . Melalui jalan kecil yang dicor lalu  kami ...

Mengenal Kisah Situs Sejarah di Kecamatan Mande

Oleh  : Komunitas Napak Tilas Satman (KNTS) Penggalian kebudayaan daerah yang masih terselubung perlu sekali dilakukan dalam rangka penanaman rasa kecintaan terhadap tanah air bagi generasi penerus bangsa. Memang kita mengakui  bahwa kebudayaan daerah yang berada di Jawa Barat , khususnya yang berkaitan dengan muskala dan jaranitra banyak tersebar di tiap-tiap daerah di seluruh wilayah provinsi Jawa Barat. Namun semua itu belum terungkap semuanya.Pendataan dan penelitian situs warisan sejarah sedini mungkin perlu dilakukan sebelum punah tergilas oleh arus modernisasi dengan ...